Umpan Ikan Nilem Paling Jitu

Posted by Unknown 3/21/2017 0 komentar

Kumpulan Resep Umpan Ikan Nilem Paling Jitu Yang Belum Diketahui Orang Banyak

Pada kesempatan kali ini saya akan sedikit berbagi ilmu dan pengetahuan tentang Umpan Ikan Nilem Paling Jitu yang mana belum banyak orang yang mengetahuinya, khusus untuk anda para pecinta mancing ikan nilem saya akan berbagi, tidak sembarang resep yang akan saya bagikan. Resep Umpan Ikan Nilem Paling Jitu yang akan saya bagikan ini sudah terbukti ampuh oleh para juara mancing. Namun, sebelum lebih lanjut membahas mengenai Umpan Ikan Nilem Paling Jitu ada baiknya kita mengetahui terlebih dahulu mengenai karakter ikan nilem itu sendiri.
http://aquaticessen.blogspot.com/2017/03/umpan-ikan-nilem-paling-jitu.html
Ikan Nilem, Nilem Mangut atau melem mempunyai nama latin Osteochilus vittatus yang mana ikan ini salah satu ikan air tawar yang termasuk kedalam anggota cyprinidae. Ikan nilem merupakan ikan herbivora yang penyebarannya di Asia Tenggara yang meliputi wilayah Semenanjung Malaya, Tonkin, Thailand, Kalimantan, Sumatera dan Jawa. Ikan nilem ini termasuk ke dalam jenis ikan budidaya yang dapat dikonsumsi, terutama di daerah Jawa ikan ini sering dijadikan lauk untuk makan bersama keluarga.

Nah, kita kembali kepembahasan awal yakni mengenai Umpan Ikan Nilem Paling Jitu ada yang meski kalian ketahui beberapa hal sebelum kalian racik Umpan Ikan Nilem Paling Jitu yang meski kalian perhatikan. Misalnya pada saat kondisi air yang sedang keruh akibat dari hujan, maka untuk memancing ikan nilem diperlukan umpan alami kita ambil contoh seperti menggunakan udang segar atau yang sudah busuk kemudian menggunakan cacing juga bisa. Namun, jika keadaan airnya normal bersih maka kita bisa menggunakan umpan racikan dengan menggunakan bahan yang beraroma wangi dan juga segar atau kita juga bisa menggunakan lumut yang halus.

Resep Umpan Ikan Nilem Paling Jitu

Resep Pertama
Bahan :
  • Telur bebek 2 butir,
  • 2 helai daun pandan,
  • Ubi jalar (Kukus atau rebus) 1 buah
  • Biskuit marie 1 bungkus
  • Tepung terigu
  • Keju kraft 1/4 batang
Cara pembuatan:
  1. Pertama kita kita ambil putih dan kungingny atelur bebek, di rebus bersamaan dengan daun pandan.
  2. Kemudian kita aduk atau kocok sampai air di rebusannya habis. Setelah itu angkat dan pisahkan daun pandannya.
  3. Barulah telur kita campur dengan keju kraft yang telah diparut dan juga kita campur dengan biskuit mari di tambah dengan tepung terigu, atur komposisi secukupnya.
  4. Kemudian bentuk ikan semau kita dan umpan pun sudah bisa kita gunakan sebagai umpan untuk memancing. 
Resep Kedua
Bahan : 
  • 1 bungkus indomie yang sudah di blender
  • Klik 1 bungkus
  • Roti mari dua lembar
  • Aquatic Essen 3-5 tetes.
Cara pembuatan:
  1. Pertama kita siapkan dulu wadah yang akan kita gunakan untuk membuat adonan umpan ikan nilem, kemudian kita masukkan klik 1 bungkus, roti mari 2 lembar serta 1 bungkus indomie yang sudah kita blender atau haluskan. 
  2. Kesemua bahan tadi kita aduk sampai merata. Setelah itu siapkan 1/4 gelas air kemudian kita teteskan Aquatic Essen Khusus ikan nilem 3-5 tetes.
  3. Kita bisa menambahkan air ke adonan bila di rasa adonan kurang pas. Umpan pun sudah bisa kita gunakan.
Resep Ketiga
Bahan :
  • Kinoy 1 bungkus
  • Deho 1 bungkus
  • Pa ikin biru 1 bungkus
  • Aquatic Essen 3-5 tetes.
Cara Pembuatan :
  1. Pertama kita campur dulu kinoy dan deho di tambah dengan umpan pancing pa ikin biru, kita campurkan dalam satu wadah, campur sampau pulen. Setelah itu kita haluskan dulu kacang tanah yang sudah di goreng 1/2 gelas dengan menggunakan blender.
  2. Setelah di rasa halus kita campurkan saja bersama adonan yang tadi, kemudian kita aduk lagi, kemudian di tambah dengan air hangat secukupnya lalu tambahkan Aquatic Essen 3-5 tetes.
  3. Umpan siap digunakan.

Aquatic Essen Solusi Umpan Ikan Nilem Jitu

http://aquaticessen.blogspot.com/2017/03/umpan-ikan-nilem-paling-jitu.html
Aquatic Essen merupakan bahan yang wajib digunakan saat membuat umpan ikan nilem karena dapat meningkatkan performa dan kualitas umpan lebih bagus lagi dan sudah terbukti ampuh oleh para juara mancing. Jadi saya sarankan untuk anda yang akan membuat umpan ikan nilem untuk menggunakan Aquatic Essen ini disetiap racikannya.

Cara Pemesanan Aquatic Essen

Ketik # Kode Produk : Nama : Alamat Lengkap : Jumlah Orderan : No.Hp : Jenis Ikan : Kondisi Kolam : Kategori Mancing

Contoh Pemesanan :
A-KG : Risti Amalia : Ds.Sadawangi Rt.02 Rw.03 Kec.Lemahsugih Kab.Majalengka 45465 : 2botol : 0852 xxxx xxxx : Ikan Nilem : Air Keruh Coklat : Kilo Gebrus

Kirim Ke 0821 2818 6997

Demikian tadi pembahasan kita mengenai Umpan Ikan Nilem Paling Jitu,semoga bisa membantu anda dalam meracik umpan dan menjadi juara mancing.
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Umpan Ikan Nilem Paling Jitu
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://aquaticessen.blogspot.com/2017/03/umpan-ikan-nilem-paling-jitu.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

statistics

Cara Buat Email Di Google | Copyright of Aquatic Essen.